parallax background

Daftar Publikasi Undiksha

Kumpulan informasi terkini terbitan Universitas Pendidikan Ganesha terkait kegiatan akademik, penelitian, pengabdian, kemahasiswaan dan alumni, serta berbagai artikel menarik untuk sivitas akademika.
Publikasi Terbaru

Undiksha dan Unnes Kolaborasi Optimalkan Pelaksanaan MBKM Mandiri
Published 27 Jun 2024 in Universitas Pendidikan Ganesha
Singaraja-Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) bersama Universitas Negeri Semarang (Unnes) menggagas kolaborasi optimalisasi pelaksanaan program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka (MBKM) mandiri. Kedua perguruan tinggi ini melakukan pembahasan secara mendalam, Kamis (27/6/2024). Pembahasan ini... Read more →

Rapat Khusus Pimpinan Fakultas Telah Dilaksanakan oleh Dekanat bersama Pejabat Struktural FHIS Undiksha
Published 27 Jun 2024 in Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial
Singaraja - Pada hari Rabu (26/06/24), Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial Undiksha melaksanakan Rapat Khusus Pimpinan. Rapat ini diselenggarakan dalam rangka meneruskan arahan serta informasi dari Rektor Undiksha saat Rapat Khusus Pimpinan Universitas yang telah dilaksanakan pada hari sebelumnya. Rapat... Read more →

Semangat Berprestasi Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Jepang Undiksha dalam PPK Ormawa Tingkat Nasional
Semangat Berprestasi Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Jepang Undiksha dalam PPK Ormawa Tingkat Nasional
Foto Mahasiswa PBJ dan Pembina PPK Ormawa Program Penguatan Kapasitas Organisasi Kemahasiswaan (PPK Ormawa) merupakan inisiatif unggulan yang diluncurkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Republik Indonesia. Program ini bertujuan untuk pengabdian dan pemberdayaan... Read more →

FHIS Undiksha Adakan Kegiatan Review Kurikulum Program Studi
Published 27 Jun 2024 in Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial
Singaraja - Fakultas Hukum dan Ilmu Sosial Undiksha telah melaksanakan kegiatan Review Kurikulum Program Studi di lingkungan FHIS Undiksha pada hari Rabu (26/06/24). Kegiatan Review Kurikulum yang diadakan di Ruang Sidang FHIS Undiksha ini dilaksanakan dengan tujuan untuk memastikan restrukturisasi... Read more →