Berita

3 Mei 2019

Angkat Soal Revitalisasi Adat Bali, Mahasiswa Undiksha Raih Paper Terbaik se-Bali

Singaraja – Mahasiswa Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) silih berganti menorehkan prestasi. Kini datang dari Jurusan Hukum dan Kewarganegaraan Fakultas Hukum […]
2 Mei 2019

Peringati Hardiknas, Undiksha Komitmen Wujudkan SDM Kompetitif, Inovatif dan Berkarakter

Singaraja- Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas), Kamis (2/5/2019) tak hanya dianggap sebagai hal biasa oleh civitas akademika Universitas Pendidikan Ganesha […]
30 April 2019

Percepat Lulusan Terserap Dunia Kerja, Undiksha Siapkan Magang di BUMN

Singaraja- Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) berkomitmen melahirkan lulusan yang berdaya saing. Mendukung itu, berbagai strategi telah dipersiapkan. Tak hanya meningkatkan […]
30 April 2019

Sukseskan Internasionalization at Home, Undiksha Bentuk Tim Khusus

Singaraja- Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) telah mencanangkan internasionalization at home pada 2019 ini. Kebijakan tersebut terus dimantapkan, salah satunya dengan […]
28 April 2019

Seleksi Bali, Tim Undiksha Raih Juara II Debat Konstitusi MPR-RI

Singaraja- Mahasiswa Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) berhasil menorehkan prestasi dalam Lomba Debat Konstitusi MPR-RI Tingkat Perguruan Tinggi se-Indonesia tahun 2019 […]

Jalur Mandiri Undiksha Tahun Akademik 2024/2025

Melalui seleksi jalur mandiri ini, Undiksha memberikan kesempatan bagi siswa yang belum berhasil lolos pada jalur SNBP dan SNBT serta calon mahasiswa yang tidak memiliki akun SNPMB untuk mengikuti seleksi menjadi calon mahasiswa.

TahunKetua PengusulJudulDIKTI/DIKSI
2023I Dewa Ketut SastrawidanaScale Up Pemanfaatan Sampah Plastik Diperkuat Abu Rumah Tangga Untuk Pengembangan Produk Usaha Relief Dinding Tiruan BermotifDIKTI
2023Risa Panti ArianiMie Pelor – Mie Tempe Kelor Mocaf Untuk Mendukung Penggunaan Produk Lokal Dan Program Indonesia Bebas StuntingDIKTI
2023I Nyoman Dodik PrasetiaVertical Coral Transplantation Method (Verticom) Sebagai Upaya Rehabilitasi Ekosistem Terumbu Karang Berbasis Ekonomi Biru Di Kawasan Wisata LovinaDIKSI
2023Nyoman Dini AndianiEcovillage Homestay Berbasis Edukasi Masyarakat Yang Berkelanjutan Di Bali UtaraDIKSI
2024 Putu Nanci RiastiniPANCALI Sebagai Model Penanganan Masalah Kesehatan Mental Komunitas KetunaanDIKTI
2024I Nyoman Dodik PrasetiaI CAN (Infauna Exotica Den): Inovasi Pengembangan Muck Dive berbasis Ecovillage Marine Concept untuk ekonomi biru di Desa Bondalem BaliDIKSI