Page 76 - KELOMPOK RESEARCH & PROFILE Prodi S3 Pendidikan Bahasa Inggris
P. 76
Quantitative Research di S2, yang menantangnya terus membelajarkan diri. Sejak
2020 ikut aktif mengajar di S3 Bahasa konsentrasi Bahasa Inggris, dan saat ini
tercatat sebagai salah satu dosen yang berhomebase di S3 sejak usulan pembukaan
prodi S3 diluncurkan.
Selama 31 tahun karir akademiknya, Ratmi mendapatkan penghargaan gelar
kehormatan Profesor per 1 September 2019 yang memberi dampak menjadi
narasumber di berbagai event regional dan internasional, menjadi reviewer jurnal
internasional berindeks Scopus Q1 di International Journal of Instruction (IJI) dan di
Studies in English Language and Education (SIELE), serta menjadi reviewer
eksternal dan penguji eksternal Disertasi di program S3 di Universitas Negeri Jakarta.
6.2 Pengalaman Berorganisasi dan Prestasi
Beberapa jabatan yang dipegang dalam berorganisasi oleh Bu Ratmi dalam
pengelolaan institusi adalah sebagai berikut.
No. Peran/Jabatan Unit/Institusi Periode
1 Pejabat Laboratorium Jurusan Jurusan Pendidikan 2000 s/d 2001
Pendidikan Bahasa Inggris Bahasa Inggris IKIP
Negeri Singaraja
2 Pengawas Laboratorium Jurusan Jurusan Pendidikan 2001 s/d 2002
Pendidikan Bahasa Inggris Bahasa Inggris IKIP
Negeri Singaraja
3 Sekretaris Jurusan Pendidikan Bahasa Jurusan Pendidikan 2002 s/d 2003
Inggris Bahasa Inggris IKIP
Negeri Singaraja
4 Staf Redaksi Jurnal Pendidikan dan IKIP Negeri 2002 – 2006
Pengajaran IKIP Negeri Singaraja, Singaraja
sebagai Penyunting Bahasa Inggris
5 Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa Jurusan Pendidikan 2011-2015
Inggris periode 2011-2015 Bahasa Inggris FBS,
Undiksha
6 Tim Pengelola Jurnal JPP Undiksha Undiksha 2011 sd 2015
sebagai penyunting
7 Tim Pengelola Jurnal PRASI FBS Undiksha 2016-sekarang
8 Kepala Kantor Urusan Kerjasama Luar Undiksha 2017 sd 2019
Negeri dan Dalam Negeri
9 Kapus SDM Undiksha 2020
10 Tim Pengelola Jurnal JPI Undiksha 2020-2021
11 Tim Pengelola Jurnal Pendidikan Prodi Pend Bahasa 2020-2021
Bahasa Inggris Inggris FBS,
Undiksha
10 Tim Pengelola Jurnal JPBII Pascasarjana 2020-sekarang
Undiksha
72