Budaya Perusahaan dan Etika Bisnis: Perspektif Kearifan Lokal Tri Hita Karana

Deskripsi Singkat:

Budaya perusahaan dan etika bisnis selama ini selalu didekati dengan pendekatan teori Barat. Perspektif berbeda tentang budaya perusahaan dan etika bisnis perlu diperkenalkan untuk menciptakan perilaku etis dalam bisnis yang mengidealkan terjadinya harmoni antar manusia dengan Tuhan, manusia dengan manusia lain dan manusia dengan lingkungannya.

Jadwal Kegiatan: Rabu, 20 Mei 2020

Jam Pelaksanaan: Jam 09.00 – 10.00 wita


Dr. Anantawikrama Tungga Atmadja, S.E., Ak., M.Si.

Dosen Undiksha


Pengajar yang juga meneliti tentang berbagai praktek akuntansi dan bisnis dengan pendekatan sosiokultutal.